
Dari sebuah kandang sederhana dalam sebulan dapat memanen anakan sebanyak dua kali dan setiap kali panen menghasilkan 15 pasang merpati , maka dalam sebulan 30 pasang . Harga sepsang merpati anakan lepas sapih berkisar 150.000 – 1 juta . Jika dalam sebulan didukung pemasaran yg lancar bisa beromzet 15.000.000 , biaya pakan yang di keluarkan 1 juta .
Berikut gambaran analisa budidaya Merpati Hias
A. Investasi
- kandang Rp. 2.000.000
- Induk 15 pasang @ 1 juta Rp. 15.000.000
Total : 17.000.000
B. Biaya Operasional
- Pakan Rp. 1 .000.000
- Tenaga Kerja Rp. 1.000.000
Total : Rp 2.000.000
C. OMZET
- Hasil penjualan anakan ( 1 Pasang indukan menghasilkan 1 pasang anakan. 1 bulan panen 2 kali ) @ 500.000
Rp. 15.000.000
Sumber : Trans Agro
Berikut Gambar dan Jenis Merpati Hias
1.Jacobin Putih

================================================
2.Satinettes

=================================================
3.Pouter / Gondok

=================================================
4.English Tumber

=================================================
5.Maltese abu-abu

================================================
6.Maltese Putih

================================================
7.Double Cab Hitam

================================================
8.Double Cab Coklat

================================================
9.King Putih

================================================
Semoga Bermanfaat

Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Bisnis /
HIAS /
Merpati /
PETERNAKAN /
TERNAK
dengan judul Peluang Bisnis Ternak Merpati Hias. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://berita-ku.blogspot.com/2012/04/peluang-bisnis-ternak-merpati-hias_30.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Rumput Liar - Senin, 30 April 2012
Belum ada komentar untuk "Peluang Bisnis Ternak Merpati Hias"
Posting Komentar